Sepenggal cerita kehidupan

Izinkan aku untuk melukiskan sesuatu hal dalam tubuhmu yang indah ini

Cinta Yang Sesungguhnya......

Cinta yang sesungguhnya adalah yang bahagia bila melihat ia bersama orang lain.....

Cinta yang sesungguhnya adalah tidak sakit bila melihat ia bersama orang lain.....

Cinta yang sesungguhnya adalah yang tulus tanpa meminta sehelai benang kasut pun...

Meskipun itu sakit.........

Meskipun ini perih.........

Namun, itulah CINTA YANG SESUNGGUHNYA